Daftar 5 Pemain Tertajam Borussia Dortmund di Liga Champions

Daftar 5 Pemain Tertajam Borussia Dortmund di Liga Champions: Haaland Siap Singkirkan Jan Koller

Daftar 5 Pemain Tertajam Borussia Dortmund di Liga Champions: Haaland Siap Singkirkan Jan Koller

 

Daftar 5 Pemain Tertajam Borussia Dortmund di Liga Champions: Haaland Siap Singkirkan Jan Koller – Borussia Dortmund berhasil menang melawan Sevilla pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions, Kamis (18/2/2021) dini hari WIB. Dortmund menang dengan skor 3-2 pada pertandingan di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan.

Erling Haaland menjadi bintang UGDEWA dalam duel ini. Pemain berusia 20 tahun ini berhasil mencetak dua gol dan satu assist. Haaland berhasil membawa Dortmund membuka jalan untuk melaju ke babak perempat final.

Haaland kini telah mencetak 18 gol di Liga Champions, baik untuk Dortmund maupun RB Salzburg. Jumlah gol Haaland diprediksi akan terus bertambah ke depannya.

Lantas, apakah Erling Haaland masuk dalam daftar pencetak gol terbanyak Dortmund sepanjang masa? Berikut nama-nama pemain Borussia Dortmund dengan torehan gol terbanyak di Liga Champions.

⦁ Erling Haaland

Erling Haaland merupakan salah satu pencetak gol terbanyak Borussia Dortmund di Liga Champions. Pemain berkebangsaan Norwegia itu didatangkan Dortmund dari RB Salzburg pada musim dingin 2020.

Sejauh ini, ia sudah mengoleksi 18 gol dari 13 pertandingan. Haaland berhasil mencetak 18 gol bersama dua klub berbeda yakni Borussia Dortmund dan RB Salzburg. Haaland juga berhasil mencetak 10 gol bersama Dortmund dan delapan gol bersama Salzburg. Saat ini, ia tercatat sebagai pemain Dortmund kelima dengan gol terbanyak di Liga Champions.

⦁ Jan Koller

Jauh sebelum Erling Haaland lahir, Die Borussen sudah memiliki striker top nomor sembilan. Dialah Jan Koller, striker legendaris kelahiran Republik Ceko. Koller sukses mencetak 12 gol dalam 30 pertandingan yang dimainkannya di Liga Champions.

Koller menjadi salah satu pemain Die Borussen yang berhasil mengoleksi gol terbanyak di Liga Champions musim itu. Sejauh ini dalam karirnya bersama Dortmund, ia telah mencetak 59 gol dari 138 penampilan di Bundesliga.

⦁ Pierre-Emerick Aubameyang

Pemain kelahiran Gabon itu menjadi sosok penting di lini serang Borussia Dortmund sejak 2013 hingga 2017. Aubameyang yang kini berusia 31 tahun telah mencetak 98 gol dari 144 penampilan bersama Dortmund di Bundesliga.

Di Liga Champions, Aubameyang selalu menjadi andalan Die Borussen. Dia telah mencetak 15 gol dalam 32 penampilan. Sayangnya, Aubameyang belum pernah membawa Borussia Dortmund untuk meraih gelar Liga Champions.

⦁ Marco Reus

Marco Reus memperkuat Borussia Dortmund dari musim 2012 hingga musim ini. Selama sembilan musim bersama Die Borussen, pemain kelahiran Jerman itu telah mencetak 116 gol dengan 72 assist dalam 250 penampilan di semua kompetisi.

Reus juga masuk ke dalam daftar pencetak gol terbanyak Dortmund di Liga Champions. Ia berhasil mengoleksi 17 gol dengan 16 assist dari 47 penampilan. Bersama Dortmund, Reus telah memenangkan empat trofi bergengsi.

Selain itu, dia juga menorehkan prestasi di level individu. Reus telah memenangkan status UEFA Champions League Team of the Season pada musim 2013/2014 dan UEFA Team of the Year pada musim 2013.

⦁ Robert Lewandowski

Semua orang tahu kehebatan UGDEWA seorang Robert Lewandowski. Sejak kedatangannya ke Borussia Dortmund, ia menjadi andalan Jurgen Klopp dalam mengisi lini serang Die Borussen.

Pemain asal Polandia itu sukses mencetak 17 gol dalam 28 penampilan di Liga Champions. Torehan tersebut membuatnya menjadi top skor Liga Champions saat berseragam Die Borussen.

Pada musim 2012/2013, Lewandowski mengantarkan Dortmund ke final Liga Champions. Sayangnya, Borussia Dortmund kalah 2-1 dari rival mereka di Bundesliga, Bayern Munich.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *